Truck Bermuatan Lebihi Tonase Ancam Kerusakan Jalan Provinsi
SuaraKalimantan.com, Pangkala Bun Jalan yang menghubungkan Pangkalan Bun – Sukamara berstatus milik Pemerintan Provinsi Kalimantan Tengah di prediksi akan makin meluas tingkat kerusakan jalannya dikarenakan truck bermuatan lebih dari 8 ton setiap saat melintasi ruas jalan antar Kabupaten ini. Berdasarkan pantauan langsung dilapangan oleh wartawan media online SuaraKalimantan.com, di dapatkan kondisi jalan yang mengalami kerusakan […]
Truck Bermuatan Lebihi Tonase Ancam Kerusakan Jalan Provinsi Read More »