Nasional

PT. Sungai Rangit Sampoerna Agro Tanam Jagung Seluas Lima Hektar

Sukamara,- Perwakilan Manajemen PT. Sungai Rangit Sampoerna Agro dalam sambutan yang di bacakan oleh Fardomuan Aritonang menegaskan bahwa Program Gerakan Tanam Jagung Serentak ini tidak hanya bertujuan untuk meningkatkan hasil pertanian, tetapi juga untuk memberikan edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya berkontribusi dalam menjaga ketahanan pangan nasional. Fardomuan melanjutkan, Gerakan penanaman jagung serentak satu juta hektar […]

PT. Sungai Rangit Sampoerna Agro Tanam Jagung Seluas Lima Hektar Read More »

Ungkap 11 Kasus Sepanjang 2024 Ini Penjelasan Kepala BNN Kalbar

Pontianak/Kalbar Sepanjang 2024, Badan Narkotika Nasional Kalimantan Barat mengungkap sebanyak 16 kasus peredaran narkotika. Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalbar, Brigjen Pol Sumirat Dwiyanto mengatakan, dari 16 kasus yang berhasil diungkap, sebelas di antaranya diungkap oleh pihaknya dan jajaran dengan jumlah pelaku yang ditangkap sebanyak sepuluh orang, dua di antaranya warga negara Malaysia. Selain

Ungkap 11 Kasus Sepanjang 2024 Ini Penjelasan Kepala BNN Kalbar Read More »

Sekda Kotabaru H.Hairul Aswandi Hadiri Program Uji Coba Makan Gratis Digelar Polres Kotabaru

  Program Makan Bergizi Gratis (MBG) ini sejalan dengan Asta Cita Presiden RI untuk memastikan anak-anak usia dini memperoleh asupan gizi yang cukup, guna menunjang tumbuh kembang yang optimal. Polres Kotabaru bersama instansi terkait akan terus mengawal dan mendukung implementasi program ini hingga ke seluruh wilayah Kabupaten Kotabaru. (wan/dam)

Sekda Kotabaru H.Hairul Aswandi Hadiri Program Uji Coba Makan Gratis Digelar Polres Kotabaru Read More »

Disdikbud Kotabaru Sampaikan Kenaikan Insentif Insenda Di Tahun 2025, Jenjang Paud, SD, Dan SMP

Kepala Disdikbud Kotabaru melalui Sekertaris Pendidikan dan kebudayaan Taufikurrahman mengatakan,” Terkait itu kita masih mengacu pada kalender pendidikan, apabila terkait positif dan tidak nya, liburan itu nanti akan kita rapatkan bersama dengan mengundang pihak – pihak terkait seperti ketua PGRI, LKS , Kemenag dan lainnya, kemudian hasilnya akan sampaikan melalui surat edaran terkait kepastian libur

Disdikbud Kotabaru Sampaikan Kenaikan Insentif Insenda Di Tahun 2025, Jenjang Paud, SD, Dan SMP Read More »

Keindahan Di Malam Hari, Di Objek Wisata Siring Laut Terlihat Indah

SUAKA – KOTABARU. Ke indahan dimalam hari objek wisata siring laut yang dikenal sangat luas oleh masyarakat hingga keluar daerah yang tampak terlihat apa bila berkunjung secara langsung lampu gemerlap warna warni mehiasi aikon ikan todak kembar tidak hanya itu lebih menariknya lagi terlihat pangung apung siring laut dan mesjid kapal pesiar Sayyidina Ja’far sangat

Keindahan Di Malam Hari, Di Objek Wisata Siring Laut Terlihat Indah Read More »

Partai Hanura merayakan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Secara sederhana Tetapi Sarat Pesan dan Sukacita

Jakarta | Suara Kalimantan – Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) mengadakan Ibadah sekaligus Perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 di Hotel Manhattan , Jakarta, Senin malam, (13/1/2025). Ketua Umum (Ketum) DPP Partai Hanura, Oesman Sapta Odang (OSO), menyampaikan, kesederhanaan ‎perayaan Natal Partai Hanura 2024 ini sesuai kondisi bangsa dan negara saat ini. ‎“Tahun ini

Partai Hanura merayakan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Secara sederhana Tetapi Sarat Pesan dan Sukacita Read More »

Jam-Intelijen Kejagung RI Sosialisasi Secara Virtual RPerpres PKH Ada Apa ?

Jakarta,- Pada Jumat 10 Januari 2025 secara virtual, Jaksa Agung Muda Bidang Intelijen (JAM-Intelijen) Prof. Reda Manthovani menggelar kegiatan Sosialisasi Rancangan Peraturan Presiden tentang Penertiban Kawasan Hutan (RPerpres PKH) yang digelar melalui Zoom Meeting. Adapun tujuan dari sosialisasi RPerpres PKH ini meliputi optimalisasi pengenaan sanksi administratif serta percepatan penyelesaian permasalahan tata kelola lahan dan kegiatan

Jam-Intelijen Kejagung RI Sosialisasi Secara Virtual RPerpres PKH Ada Apa ? Read More »

Aspihani : Gagal Pengukuran Tanah Bunda Lanny Diduga Adanya Intervensi Mafia Tanah

Treeswaty Lanny Susatya (62), kembali harus menelan pil pahit lantaran rencana pengukuran tanah yang di kuasainya puluhan tahun tersebut terletak di Jalan Ahmad Yani Km 17, Gambut, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan gagal dilaksanakan. SUAKA – KALSEL; Bunda Lanny sapaan akrabnya Treeswaty Lanny Susatya menyampaikan, dirinya bersama tim hukumnya mengaku tak mengetahui alasan yang jelas mengapa

Aspihani : Gagal Pengukuran Tanah Bunda Lanny Diduga Adanya Intervensi Mafia Tanah Read More »

P3HI Juga Berpartisipasi Memerikan Makanan Dan Minuman Serta BBM Kepada Jama’ah Haul Abah Guru Sekumpul

  SUAKA – BANJARMASIN. RIBUAN bungkus makanan dan minuman serta BBM dibagikan relawan kepada jama’ah haul Ke-20 Al’alimul’allamah Al’Arif Billah As-Syekh H. Muhammad Zaini bin Abdul Ghani atau yang lebih di kenal dengan sebutan Abah Guru Sekumpul – Martapura Kalimantan Selatan. Tak ketinggalan juga dilaksanakan oleh Advokat/ Pengacara dari Organisasi Advokat Perkumpulan Pengacara dan Penasehat

P3HI Juga Berpartisipasi Memerikan Makanan Dan Minuman Serta BBM Kepada Jama’ah Haul Abah Guru Sekumpul Read More »

Scroll to Top