Artikel & Opini Warga

“Beaubrows” Tempat Sulam Alis Terbaik di Jakarta

Keterangan foto: Yensi Dona, pengelola Beaubrows Jakarta – Bisa bayangkan wajahmu tanpa make up? Atau coba bayangkan wajahmu dengan alis yang tidak simetris? Alis merupakan kunci pendukung dari seluruh total penampilanmu. Sudah saatnya meninggalkan tradisi menggambar alis yang terkadang berakhir bencana. Sulam alis dapat menjadi salah satu solusi yang tepat untuk kamu wanita masa kini […]

“Beaubrows” Tempat Sulam Alis Terbaik di Jakarta Read More »

Separatisme dalam Demokrasi Indonesia

Oleh: Wilson Lalengke Jakarta – Seorang Profesor Mahfud MD beberapa waktu lalu sempat menjadi bulan-bulanan, dibully sana-sini, karena pernyataan beliau yang sedikit pedas bagi sebagian orang. Statement Prof Mahfud soal “hard liner province” atau provinsi garis keras yang menjadi basis kemenangan pasangan calon nomor 02 di Pilpres lalu telah memicu ketegangan sosial-politik di beberapa daerah

Separatisme dalam Demokrasi Indonesia Read More »

Wanita Jepang Berhijab di Pasar Filipina

Oleh Simon Syaefudin Hujan rintik-rintik sejak pagi tak membuatku membatalkan niat untuk pergi ke Pasar Filipina di Kinabalu, Negeri Sabah, Malaysia. Aku mendengar informasi dari teman-temanku yang sudah pergi ke sana seperti Fatin Hamama, penyair asal Solok Sumbar dan Siti Rahmah, novelis asal Kinabalu Negeri Sabah bahwa masakan seafood di Pasar Filipina enak sekali. Harganya

Wanita Jepang Berhijab di Pasar Filipina Read More »

Ketua KPPS Luhut Aritonang Wafat, PPWI Sambangi Keluarga Almarhum

Jakarta – Merespon berbagai pemberitaan terkait wafatnya Luhut FP Aritonang, Ketua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di salah satu wilayah di Tarutung, Tapanuli Utara, Provinsi Sumatera Utara, Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) telah melakukan kunjungan langsung ke kediaman almarhum Luhut Aritonang di Tarutung, Rabu, 15 Mei 2019. Di kediaman almarhum, Ketua DPC PPWI Tobasa bersama

Ketua KPPS Luhut Aritonang Wafat, PPWI Sambangi Keluarga Almarhum Read More »

Menelaah Pro dan Kontra Terkait PEPERA 1969 di Papua

Oleh: Ridwan Al-Makassary Papua – Eksistensi Papua dalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) kembali digoyang. Adalah Koalisi Advokat untuk Kebenaran dan Keadilan Rakyat Papua, yang terdiri dari 15 pengacara mewakili Sinode Gereja Kemah Injil (Kingmi) dan Solidaritas Perempuan Papua, telah mengajukan peninjauan kembali Undang-Undang (UU) Nomor 12 Tahun 1969 tentang Pembentukan Provinsi Irian Jaya

Menelaah Pro dan Kontra Terkait PEPERA 1969 di Papua Read More »

Sesama Anak Bangsa Bersatu Membangun NKRI Adalah Yang Utama

Hendrik Yance Udam Suarakalimantan.com — Jakarta — Perhelatan pesta demokrasi 2019 yaitu pemilihan presiden dan wakil presiden republik indonesia serta wakil rakyat yang akan duduk di DPRI serta provinsi dan kabupaten kota di seluruh indonesia telah selesai dan Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) sedang mempersiapkan untuk menetapkan presiden dan wakil presiden republik indonesia

Sesama Anak Bangsa Bersatu Membangun NKRI Adalah Yang Utama Read More »

Sambut Bulan Ramadhan dengan Suka Cita dan Kegembiraan

Bulan Ramadhan 2019 sudah di depan mata, agar datanganya bulan Ramadhan 2019 ini lebih berkesan tak jarang kita mengirimkan ucapan selamat Ramadhan 2019 kepada kerabat atau kolega, ucapan selamat Ramadhan atau selamat menjalankan ibadah puasa memberikan kesan tersendiri, apalagi jika ucapan selamat Ramadhan dirangkai dengan kata-kata indah, kemajuan teknologi memudahkan untuk kita mengirimkan ucapan selamat

Sambut Bulan Ramadhan dengan Suka Cita dan Kegembiraan Read More »

Budaya Yang Membebaskan

Oleh : Andi Nurdin, S.H. Di dalam bukunya yang berjudul ”Terus mencoba Budaya Tanding” Emha Ainun Nadjib ada mengatakan jika sastra yang konsern dengan perubahan sosial bukanlah ‘sastra yang mengangkat senjata’ terhadap sesuatu kekuatan fisik. Sebab, hal hal yang harus dirubah dan dibebaskan tidak sekedar berada di luar sastra, sebutlah antara lain politik dan ekonomi

Budaya Yang Membebaskan Read More »

Scroll to Top