BEDAH RUMAH SARINGAT OLEH TMMD KE-105 MENCAPAI 17.8% KODIM 1004 KOTABARU

KOTABARU, Suarakalimantan.com – TMMD ke-105 Kodim 1004 Kotabaru,Sangat antusias merehab rumah Saringat hingga sudah mencapai 17.8%.

Pelaksanaan bedah rumah yang di kerjakan merupakan program TMMD untuk membantu masyarakat menjadi ceriah dan betah mendiami rumah mereka.

Dalam penjelasan Koordinator Kapten Chb Supriyanto” Rumah Saringat kita bongkar semua karena kayu dinding dan Lantai serta atapnya sudah Lapuk juga tidak layak huni, untuk itu kita rehab total dan sekarang bangunan ini yang dilaksanakan mencapai 17.8 %.Minggu (14/07/2019). Desa Subur Makmur Kecamatan Pulau Laut Barat Kabupaten Kotabaru Kalimantan Selatan.

“Rumah Sudirman baru mencapai 16.9 %, rumah Sanawi 15.2% dan rumah Suardi juga baru mencapai 9.6% itulah beberapa rumah sementara juga di proses penyelesaian.” (Wan/dam)

Dibaca 30 kali.
Baca Juga:  IOF Banjarmasin Bawa Misi Kemanusiaan di Murung Batu Laba Aranio

Tinggalkan Balasan

Scroll to Top