RAKORNIS TMMD KE-105 LAKSANAKAN DIRUANG AULA KODAM VI MULAWARMAN BALIKPAPAN TURUT HADIR BUPATI KOTABARU

Kotabaru, Suarakalimantan.com – Dandim 1004 Letkol Inf Rony Fitriyanto didampingi Bupati Kotabaru H.Sayed Ja’far SH, beserta Rombongan SKPD Kotabaru dalam rangka menghadiri Rakornis TMMD ke-105 di Aula Kodam VI Mulawarman Balikpapan, Kamis.(20/06/2019).

Acara TMMD ke-105 sebagai wujud pembangunan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat jadi Bupati Kotabaru H. Sayed Jafar SH sangat mengapresiasi kegiatan TMMD untuk kepentingan masyarakat.

Bupati Kotabaru H.Sayed Ja’far SH mengatakan melalui program TMMD sangat bermanfaat untuk masyarakat dapat bersama – sama membangun bersama TNI -AD dengan program TMMD karena program ini sebagai wujud kerjasama membangun desa seperti membuka akses jalan pedesaan dan membuka akses pertanian secara bergotong royong dengan Tentara Nasional Indonesia (TNI). Ungkap Bupati kepada awak media diruang Aula VI Mulawarman di Balikpapan Provinsi Kalimantan Timur.

Lebih jauh Bupati Kotabaru memaparkan Pemerintah Daerah akan mendukung kegiatan ini dengan mengalokasikan anggaran setiap tahun untuk kegiatan TMMD (Tentara menunggal masuk Desa)agar program TNI berkesinambungan.

“Kegiatan TMMD sangat besar mamfaat bagi pembangunan karena dapat dirasakan langsung oleh masyarakat. Pungkasnya.

Rakornis TMMD ini juga dihadiri Pangdam VI Mulawarman,Danrem 101 Antasari, Perwakilan Bupati Nunukan, Perwakilan Walikota Samarinda, dan Perwakilan Walikota Banjarmasin.(tim)

Dibaca 45 kali.
Baca Juga:  Gubernur Kalsel Lantik Sekda Baru

Tinggalkan Balasan

Scroll to Top