Aktivis HAM Saijaan Angkat Bicara Soal Kegaduhan Tidak Dibayarnya Tunjangan Para Dokter 7 Bulan Lamanya

Kotabaru, suarakalimantan.com – Aktivis HAM Saijaan Angkat bicara Soal Kegaduhan Tidak dibayarkan nya Tunjangan Dokter RSUD Kotabaru di Kecamatan Pulau Laut Utara Kabupaten Kotabaru Kalimantan Selatan, Selasa (26/03/2019) oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Kotabaru selama 7 bulan.

Menurut Aktivis HAM Saijaan Agus Saputra Wiranto mengatakan bahwa Pemerintah Daerah Kabupaten Kotabaru Khususnya Bupati Kotabaru H. Sayed Jafar SH, sejatinya mempunyai Nurani untuk Memenuhi Hak dari pada Seluruh Dokter yang berpraktek di RSUD Kotabaru.

Kalau galang gulung persoalan Hak Dokter RSUD ini tidak sesegera mungkin dituntaskan apa kata Rakyat nanti, Jangan sampai Akibat dari Ketidak adilan ini Berdampak kepada pelayanan di RSUD Kabupaten Kotabaru, Ucapnya.

Bahkan Kata Agus Lagi, Selama ini yang saya lihat secara Fakta di RSUD Kotabaru Pelayanan yang diberikan oleh Para Dokter sangat Baik dan Saya sebagai rakyat tidak Tau sebelum nya Permasalahan urgent para Dokter Hadapi beberapa Bulan ini, Dan mereka tetap Harmonis dalam melayani masyarakat.

Dokter adalah para Pahlawan kesehatan ini berjibaku dengan Waktu dan pikiran untuk berhadapan dengan Dengan Pasien yang beraneka ragam Penyakit yang diderita oleh masyarakat itu mereka jalani sesuai dengan Koridor UU, ini sangat miris menurut saya, Jadi saya berharap kepada Bupati Kotabaru H Sayed Jafar SH, agar se segera mungkin untuk memenuhi apa yang sudah menjadi Hak dari Para dokter di RSUD Kotabaru. Pungkasnya. (dam)

Dibaca 49 kali.
Baca Juga:  KETUA TIM PENGGERAK PKK KOTABARU HJ. FATMA IDIANA: SOSIALISASIKAN BAGIKAN TAS BAKUL DI SUPERMARKET

Tinggalkan Balasan

Scroll to Top