Polisi Amankan Pendemo Bawa Bendera GAM
SUAKA – JAKARTA. Polisi mendapati adanya segelintir orang yang membawa bendera Bintang Bulan “Gerakan Aceh Merdeka GAM” di sekitaran halaman Masjid Istiqlal, Jakarta yang terdapat tulisan “Aceh akan memisahkan diri dengan NKRI”. (4/11/2016). Menanggapi penemuan bendera bergambarkan Bintang Bulan “Gerakan Aceh Merdeka GAM” tersebut, Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol. Mochamad Iriawan mengaku telah berkoordinasi […]
Polisi Amankan Pendemo Bawa Bendera GAM Read More »