SUAKA – KOTABARU. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Suwanti menghadiri Musrenbang tahun 2025 merupakan agenda penting dalam pembangunan Kabupaten Kotabaru dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2026, yang berlangsyng di BAPPERI (Badan Perencanaan Pembangunan Riset dan Inovasi Daerah), Kamis (17/04/2025).
Agenda Musrenbang tersebut sesuai program pemerintah daerah dan Visi Misi Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru,
Musrenbang itu sangat penting agar supaya bisa sejalan dengan Pokok-pokok pikiran DPRD Kotabaru tahun 2026 yang di payungi melalui rencana kerja daerah tahun 2026 maka program dan kegiatan yang akan disusun agar memperhatikan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) 2025-2029 yang saat ini masih dalam proses pembahasan antara DPRD dengan pemerintah kabupaten Kotabaru.
“Musrenbang ini memiliki peran dan poin strategis dalam menyampaikan dokomen hari penalaahan Poko pokok pikiran dewan ini merupakan daftar permasalahan berupa saran dan pendapat yang didasarkan pada hasil penyerapan aspirasi melalui rises,”Ucapnya. (wan/dam)